Skip to content

tunawisma

menjelajah Indonesia. satu hari satu catatan.

Menu
  • Tentang Saya
  • Pejalan Jauh
  • Terima Kasih
×

Lampung

Kota Metro 
13 June 201825 July 2017

Metro, Kota Kedua Lampung

Posted By: wirawan

“Kalau Metro enak, masih banyak pohonnya,” celetuk Pak Alex yang menyopiri mobil kami dari Sukadana menuju ke Metro, “Setidaknya di sini belum seruwet Bandar Lampung. Tapi kalau dibiarkan sih sebentar lagi juga bakal kaya gitu.” Nama Metro sendiri sebenarnya cukup

Read more
Kab Lampung Timur 
12 June 201825 July 2017

Ujung Jejak Gajah Sumatera

Posted By: wirawan

Dahulu kawasan timur Lampung adalah hutan lebat. Namun kini sebagian telah rusak, setengahnya menjadi semak belukar dan setengahnya lagi menjadi sawah ladang. Semak belukar adalah ulah para gajah Sumatera yang gemar merubuhkan pepohonan dan menghabiskan pohon-pohon kecil hingga mereka sulit

Read more
Kab Lampung Timur 
11 June 201825 July 2017

Bersama Sang Nenek Gajah

Posted By: wirawan

Namanya Katijah. Dia adalah anggota dari generasi pertama para gajah di Taman Nasional Way Kambas ketika kawasan konservasi ini pertama kali dibuka oleh pemerintah pada medio 1980-an. Sebagai penghuni tertua di taman nasional tertua milik Indonesia, tentu saja ada prestise

Read more
Kab Lampung Timur 
10 June 201825 July 2017

Para Penghuni Way Kambas

Posted By: wirawan

Rerumputan tinggi yang saya pijak ternyata amblas. Maka hancurlah sepatu saya terbenam di dalam lapisan lumpur. Bukan sekali dua kali saja, tetapi berkali-kali. Nampaknya kawasan terbuka Taman Nasional Way Kambas yang berlapis semak-semak ini tidak sedatar dan setegar yang saya

Read more
Kab Lampung Timur 
9 June 201825 July 2017

Way Kambas yang Meredup

Posted By: wirawan

“Oh, lagi nggak ada pertunjukan,” kata Pak Tugiyo yang kami temui di depan loket arena pertunjukan di Way Kambas. Wajahnya hanya terlihat nyengir kecil ketika saya menanyakan apakah ada pertunjukan yang bisa kami saksikan di sana. “Tetapi saya boleh masuk?”

Read more
Kab Lampung Timur 
8 June 201824 July 2017

Menjelajahi Pugung Raharjo

Posted By: wirawan

Taman Purbakala Pugung Raharjo sudah barang tentu bukan lokasi yang kardinal. Jangankan Indonesia, di dalam peta pariwisata Lampung pun tempat ini nyaris tidak pernah muncul. Adapun ketenaran Pugung Raharjo sedikit banyak terangkat lantaran kedekatan lokasinya dengan Kota Bandar Lampung dan

Read more
Kab Lampung Timur 
7 June 201824 July 2017

Jejak Purba Pugung Raharjo

Posted By: wirawan

Mata saya mencoba memindai gambar-gambar satelit yang saya dapatkan dari internet. Perjalanan dari Bandar Lampung menuju ke Way Kambas sudah barang tentu melewati tempat-tempat menarik. Hanya perlu sedikit kejelian saja untuk menemukan tempat-tempat agak tersembunyi itu. Maka benarlah, pindaian saya

Read more
Kab Lampung Selatan 
6 June 201823 July 2017

Pagi-Pagi Lewat Kebun Karet

Posted By: wirawan

Perjalanan pangkas rute dari Bandar Lampung ke Way Kambas mengantarkan kami ke barisan perkebunan karet di sepanjang jalan, tetumbuhan pohon yang berdiri rapat-rapat berbaris rapi di sepanjang jalur perbatasan antara Lampung Selatan dan Lampung Timur. Sesekali di sela-sela pepohonan di

Read more
Kab Lampung Selatan 
5 March 201713 January 2017

Makam Pahlawan di Lampung

Posted By: wirawan

Mobil yang bermasalah membuat kami terdampar di sini. Tepat di sisi sebuah taman makam pahlawan, yang jika tidak salah juga merupakan peristirahatan terakhir Radin Inten II. Insting pejalan satu kelompok besar ini langsung membawa kami menjelajah dan berfoto-foto, aneh memang

Read more
Kab Lampung Selatan 
4 March 201724 November 2016

Ombak Liar Selat Sunda

Posted By: wirawan

“Matilah kita,” demikian pikir saya seraya menggenggam kamera erat-erat ketika gelombang setinggi dua meter menghantam dinding kiri perahu kayu yang kami tumpangi. Perahu mungil itu oleng ke kanan kemudian terhempas balik ke kiri nyaris menumpahkan seluruh isinya ke lautan lepas

Read more

Posts navigation

Older posts

Wirawan Winarto

tunawisma.com

Provinsi

  • Aceh (24)
  • Sumatera Utara (25)
  • Sumatera Barat (26)
  • Riau (24)
  • Kepulauan Riau (17)
  • Jambi (27)
  • Sumatera Selatan (38)
  • Bengkulu (20)
  • Bangka Belitung (23)
  • Lampung (29)
  • Banten (14)
  • DKI Jakarta (22)
  • Jawa Barat (63)
  • Jawa Tengah (42)
  • DI Yogyakarta (20)
  • Jawa Timur (57)
  • Kalimantan Barat (27)
  • Kalimantan Tengah (21)
  • Kalimantan Selatan (20)
  • Kalimantan Timur (35)
  • Kalimantan Utara (30)
  • Bali (26)
  • Nusa Tenggara Barat (31)
  • Nusa Tenggara Timur (57)
  • Sulawesi Selatan (32)
  • Sulawesi Barat (20)
  • Sulawesi Tenggara (14)
  • Sulawesi Tengah (29)
  • Gorontalo (16)
  • Sulawesi Utara (22)
  • Maluku (12)
  • Maluku Utara (30)
  • Papua Barat (30)
  • Papua (47)

Kalender

  • September 2018 (7)
  • August 2018 (2)
  • July 2018 (18)
  • June 2018 (13)
  • May 2018 (13)
  • April 2018 (4)
  • March 2018 (13)
  • February 2018 (7)
  • January 2018 (29)
  • December 2017 (31)
  • November 2017 (30)
  • October 2017 (31)
  • September 2017 (31)
  • August 2017 (31)
  • July 2017 (32)
  • June 2017 (30)
  • May 2017 (31)
  • April 2017 (30)
  • March 2017 (31)
  • February 2017 (28)
  • January 2017 (31)
  • December 2016 (31)
  • November 2016 (30)
  • October 2016 (31)
  • September 2016 (30)
  • August 2016 (31)
  • July 2016 (31)
  • June 2016 (30)
  • May 2016 (31)
  • April 2016 (30)
  • March 2016 (31)
  • February 2016 (29)
  • January 2016 (31)
  • December 2015 (31)
  • November 2015 (30)
  • October 2015 (31)
  • September 2015 (30)
  • August 2015 (11)
[instagram-feed]
Copyright © 2023 tunawisma. Theme: ColorNews by ThemeGrill. Powered by WordPress.