“Pak, kita berhenti dulu di Tugu Khatulistiwa,” pinta saya kepada Pak Sopir yang mengemudikan mobil melintasi aspal sempit Siantan yang semakin tahun semakin ramai. Saya sendiri sudah pernah tiga kali berkunjung ke Tugu Khatulistiwa, namun kunjungan kali ini punya sentimen
Kalimantan Barat
Malam Temaram di Pontianak
Pontianak tidak pernah tidur. Sudah selewat pukul sembilan malam namun jalanan di kota yang sah-sah saja disebut paling dinamis se-Kalimantan ini masih demikian riuh. Anak-anak muda bercengkerama di kafe-kafe tenda yang bertebaran di sepanjang jalan protokol, duduk menikmati kopi, menyesap
Pengkang, Kuliner Pontianak
Kami melaju memunggungi matahari yang sudah rendah di barat. Perjalanan dari Mempawah menuju ke Pontianak tinggal menyisakan satu jam lagi namun Connie meminta saya untuk berhenti di sebuah rumah makan yang ada di tepi jalan. Sepeda motor dihentikan di kiri
Mempawah Punya Ikan Sungai
Connie melongokkan kepalanya ke sisi Sungai Mempawah, sementara saya sibuk berkonsentrasi untuk menjaga keseimbangan dari sepeda motor yang terpental-pental di jembatan beralas kayu yang menghubungkan dua kampung kecil ini. Setiap putaran roda sepeda motor menghasilkan derak-derak memekakkan telinga yang membuat
Keluarga Sultan Mempawah
“Saya dari Sukabumi,” terang nenek yang juga merupakan permaisuri dari Kesultanan Mempawah, “Dari Sukabumi saya diperistri oleh bapak sultan Kraton Amantubillah dan pindah ke sini.” Connie dan saya berbaur dengan serombongan keluarga yang berasal dari Sambas. Jumlah kami kurang dari
Langkah Kraton Mempawah
Kedatangan Opu Daeng Menambun ke Kalimantan sejatinya atas permohonan Sultan Muhammad Zainuddin dari Kesultanan Tanjungpura di dalam sebuah misi merebut kembali kekuasaan yang dicerabut oleh saudaranya. Berangkatlah sang putra Bugis yang kala itu sedang membantu menumpas pemberontakan di Kesultanan Melayu-Johor
Kraton Kecil yang Terlupakan
Apabila bukan karena papan namanya, tidak mungkin saya tahu kalau yang berdiri di hadapan saya ini adalah istana sultan. Bangunan yang sebagian besar terdiri dari kayu berwarna biru sian ini kelihatan baru saja dicat meskipun rancang bangun arsitekturnya seakan tidak
Pantai Jungkat di Mempawah
Jika di pantai-pantai lain antara daratan dan lautan dipisahkan oleh sehamparan pasir atau karang, maka di Pantai Jungkat keduanya dipisahkan oleh tembok. Keisengan dari Connie yang menyebabkan kami berdua berakhir di tempat ini tepat pada siang bolong yang panas membara,
Klaim Pulau Terkecil di Dunia
Bukan cuma Rizal yang bilang begitu. Bahkan seakan tidak cukup meyakinkan, mereka memasang plang untuk mendapuk klaim ini. Pulau Simping adalah pulau terkecil di dunia yang disahkan dan dicatat secara resmi oleh PBB. Benarkah? Entahlah. Ini yang menarik. Tidak ada
Pasir Panjang di Singkawang
Rizal kembali memangkas lintasan, kali ini sepeda motor tua itu menerabas rerumputan tinggi di sebalik bukit yang sebenarnya sudah setengah gundul. Entah sudah seberapa banyak jalur yang kami pintas hanya lantaran berkejaran dengan gerimis. Cuaca memang sedang tidak pasti. Tidak