Jalan menanjak berbelok curam ke kanan, kemudian setir dibanting ke arah kiri, mengikuti kontur jalan raya yang mendadak menurun, kemudian lari ke kanan dan menanjak lagi. Barangkali dari sinilah istilah ‘mabuk kepayang’ itu berasal. Nama kampung ini adalah Kepahiang, penduduk
Kab Kepahiang
Senja di Kepahiang Kabawetan
Jalanan di Kepahiang adalah lorong yang diapit pohon-pohon tanpa cabang yang berdiri tegak lurus layaknya pagar pekarangan. Di sebaliknya hampar hijau kebun teh melingkungi kawasan Kepahiang Kabawetan dalam satu sebaran yang berujung pada hutan tropis di ujung sana yang mana